Pelindo Transformasi Pelabuhan Ambon Tekan Biaya Logistik di Indonesia Timur

PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Regional 4 melakukan transformasi di Pelabuhan Ambon dengan melakukan standarisasi dan sistemisasi. Transformasi yang dilakukan diklaim turut menekan biaya logistik di kawasan Indonesia Timur, khususnya Maluku dan sekitarnya. Terminal Head TPK Ambon Rouland Prakarsa Koswara mengungkapkan, sejak dilakukan transformasi dengan standarisasi dan sistemisasi di Pelabuhan Ambon, proses bongkar muat jadi semakin […]

Satu Pelabuhan Demi Ongkos Logistik yang Murah

Ibarat jantung manusia, pelabuhan memiliki peran penting bagi perekonomian nasional. Peran utamanya adalah mendistribusikan barang seperti halnya memompa darah pada tubuh manusia. Jika ‘jantung’ ini bermasalah, maka dampaknya akan luas. Sebut saja, harga-harga mahal, industri terganggu, hingga akhirnya daya saing Indonesia menjadi lemah. Para pelaku usaha punya kenangan buruk dengan berbagai permasalahan pelabuhan di masa […]